Sebelum membahas pada inti saya akan ajak kalian kembali lagi ke dunia naruto. Nah bila kalian melihat dengan jeli itachi uciha saat menjadi anggota akatsuki mengenakan ikat kepala yang tergores horizontal (missing nin). Nah maksudnya ikat kepala yang ia kenakan berarti ninja tersebut meninggalkan desa mereka tanpa izin dan menolak desanya tersebut.
Yang jadi pertanyaan yang penuh misteri ini datang di anime boruto yang masih segar dan awal, nah bila kalian menonton episode 1 boruto the next naruto generation timeline saat boruto yang sudah remaja dan sedang berhadapan dengan kawaki.
Nah terlihat boruto mengenakan ikat kepala yang tergores horizontal, pastinya para fans ingin tau kenapa boruto mengenakan ikat kepala missing nin! Apakah dia akan menjadi ninja pelarian?
Untuk jawaban mungkin teknoinilagi belum bisa menjawab karena serial anime boruto aja masih baru dan menceritakan boruto masih diakademi. Tapi dalam film boruto the movie, dia juga pernah mengenalan ikat kepala yang tergores.
Kembali ke serial boruto, mungkin soal ninja pelarian bila kita mengikuti alur boruto dengan jelas pastinya akan diketahui apa dan kenapa boruto dewasa mengenakan ikat kepala yang tergores horizontal. Mungkin perkiraan saya dia terobsesi ingin seperti sasuke, tapi itu hanya dugaan saja bisa saja salah.
Pemberitahuan : terimakasih kepada pembaca setia teknoinilagi, kehadiran anda dalam blog yang sederhana ini sangat membantu saya.
3 komentar
komentarsaya gak terlalu suka sama naruto Gan.
ReplySay juga ga terlalu mengikuti jalan cerita naruto, tapi pas ada boruto jadi sangat seru
ReplyAnjing balikin kuota gua 2mb
Reply